Ada beberapa jenis pasar dalam ekonomi, yaitu pasar monopoli, oligopoli, dan pasar bebas. Dalam hal ini, pasar monopoli adalah salah satu yang dipandang paling merugikan konsumen. Namun, pasar ini tidak terjadi begitu saja. Berikut adalah penjelasan mengenai apa itu pasar monopoli, ciri dan struktur, serta kelebihan dan kekurangannya.
Pasar monopoli adalah kondisi dimana hanya ada satu pemain di pasar yang menawarkan produk pada konsumen. Pasar ini adalah kebalikan dari pasar persaingan sempurna, dimana ada banyak perusahaan yang menawarkan produk. Pada pasar monopoli, perusahaan bebas menentukan kualitas barang, juga menetapkan harga dan menikmat profit.Â
Pasar monopoli memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
Baca juga: Tips dan Cara Trading Crypto Bagi Pemula, Sudah Tau?
Pasar monopoli terbagi menjadi beberapa jenis, yaitu:
Pasar monopoli sering dianggap merugikan. Namun sebenarnya ada beberapa manfaat pasar ini, di antaranya:Â
Pasar monopoli juga memiliki kekurangan, terutama bagi konsumen, di mana:Â
Monopoli merupakan salah satu bentuk struktur pasar, selain oligopoli dan pasar persaingan sempurna. Struktur atau bagian dari pasar ini hanya ada tiga, yaitu produsen atau penjual, harga, dan pembeli. Tidak ada produk substitusi dan pesaing di pasar ini. Produk komplementer pun umumnya disediakan oleh produsen yang sama. Sedangkan produk pengganti nyaris tidak dapat ditemukan di dalam pasar.
Baca juga: Apa itu Modal Investasi dan Fungsinya?
Pasar monopoli tidak terjadi begitu saja. Umumnya pasar ini timbul diawali oleh aksi merger dua pemimpin teratas pasar. Misalnya ketika Boeing membeli McDonnell Douglas, menjadikan Boeing satu-satunya pemain di pasar produksi pesawat terbang AS.
Pasar monopoli juga bisa terbentuk saat satu perusahaan besar membeli perusahaan-perusahaan kecil yang merupakan pesaingnya. Cara lain terbentuknya pasar monopoli adalah saat perusahaan besar melakukan perang harga dan mengalahkan para pesaingnya.Â
Pasar monopoli juga ada di Indonesia. Beberapa di antaranya memang dibentuk oleh pemerintah untuk mengendalikan harga dan melindungi hak konsumen.
Beberapa contoh pasar monopoli di Indonesia adalah
Adapun pasar monopoli alami tidak ditemukan di Indonesia karena regulasi pemerintah melarang hal tersebut.
Di sisi lain, beberapa pemain besar menguasai pasar, tetapi dalam bentuk oligopoli. Seperti Indofood di pasar retail barang konsumsi atau Wilmar di bidang perkebunan dan pabrik kelapa sawit.
Itu dia penjelasan lengkap mengenai apa itu pasar monopoli, ciri dan kelebihannya. Semoga informasi ini bermanfaat, ya! Kamu bisa menemukan informasi lain seputar ekonomi di Pintu Blog.Â
Buat kamu yang mau belajar crypto, salah satu aset yang tengah menarik perhatian masyarakat luas saat ini dengan total investor crypto di Indonesia mencapai 17 juta orang di Februari 2023, download Pintu sekarang!
Pintu adalah aplikasi crypto yang telah terdaftar resmi di Bappebti, di mana kamu bisa berinvestasi mulai dari Rp11.000 saja. Di Pintu, tersedia fitur Pintu Earn di mana kamu bisa menabung crypto dan mendapatkan bonus hingga 13% per tahunnya. Menarik sekali, bukan?
Referensi:Â